Judulnya syerem amat yak pake kata dosa begitu, jadi teringat dosa-dosa yang telah menumpuk, astaghfirullah….
Beberapa waktu yang lalu, Sun Life ngadain acara super duper keren maksimal bertempat di Artotel Surabaya. Ngapain aja disitu? Jumpa Blogger dunk sambil diajakin nyimak penuturan mas Alviko Ibnugroho bahas “Bijak Dalam Mengelola Keuangan”.
Dalam hidup terbagi 3 waktu, dinamakan Financial Life Cycle. Usia 20 tahun….Punya banyak “waktu” tapi sedikit “uang”. Usia 30-40 tahun….Punya cukup “waktu” Tapi sedikit lebih banyak “uang”. Usia 40-50 tahun…Punya sedikit “waktu” tapi banyak “uang”. Habits seseorang menentukan bagaimana pendapatan itu mengalir.
Hal Apa Yang Akan Anda Lakukan Bila Mendapat Uang Rp. 100 JUTA Diluar Penghasilan Rutin?
Klo saia mah buat bayar hutang, suka sedih Continue reading